Sanjaya, Anak Agung Putu and Putra, I Gede Juliana Eka and Estiyanti, Ni Made (2021) Sistem Informasi E-Supply Chain Management Budidaya Jamur Tiram Pada Oka Jamur Bali. Jutisi: Jurnal Ilmiah Teknik Informatika dan Sistem Informasi, 9 (3). pp. 129-140. ISSN e-ISSN: 2685-0893 p-ISSN: 2089-3787
Sistem Informasi E-Supply Chain Management Budidaya Jamur Tiram Pada Oka Jamur Bali.pdf - Published Version
Download (823kB)
Abstract
Budidaya jamur merupakan usaha yang sedang dikembangkan oleh masyarakat Kabupaten
Badung memiliki prospek yang besar dan permintaan pasar yang tinggi, akan tetapi
permasalahan yang dihadapi berupa seringnya pengepul mendapat permintaan pasar yang
melebihi kapasitas dari pasokan jamur tiram yang dia miliki dan kurangnya informasi yang
didapat pengepul tentang stok jamur dari petani dimana pengepul harus menvari pasokan
jamur untuk memenuhi kebutuhan masyarakat. Penulis akan membahas mengenai sistem
informasi E-Supply Chain Management melirik permasalahan diatas. Penelitian ini dilakukan
dengan pendekatan kualitatif dan kuantitatif. Pembuatan sistem informasi ini dibuat dengan
bahasa pemograman PHP, javascript dan basis data menggunakan MySQL. Dari hasil
kuisioner yang dilakukan dengan petani, pengepul dan pemasok, sistem informasi ini
mendapatkan respon yang positif dimana responden menyatakan sistem ini sangat membantu.
Item Type: | Article |
---|---|
Subjects: | Universitas Primakara > Program Studi Sistem Informasi Akuntansi Program Studi Sistem Informasi Akuntansi |
Divisions: | Program Studi Sistem Informasi Akuntansi Universitas > Program Studi Sistem Informasi Akuntansi |
Depositing User: | Ni Made Estiyanti Estiyanti |
Date Deposited: | 11 Sep 2023 12:38 |
Last Modified: | 11 Sep 2023 12:38 |
URI: | http://repository.primakara.ac.id/id/eprint/91 |